Persepsi Masyarakat terhadap Kredibilitas Muballigh STAIN Watampone dalam Menyampaikan Ceramah Agama di Kota Watampone

Ruslan, Ruslan (2017) Persepsi Masyarakat terhadap Kredibilitas Muballigh STAIN Watampone dalam Menyampaikan Ceramah Agama di Kota Watampone. In: Prosiding Seminar dan Publikasi Hasil Penelitian Dosen. PUSAT PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT (P3M) SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) WATAMPONE, Watampone, pp. 210-217.

[img] Text
Prosiding_muballigh.pdf

Download (2MB)

Abstract

Masyarakat Bone tergolong masyarakat yang kuat memegang nilai-nilai Islam. Sejak masuknya Islam di Bone dan menjadikan syariat Islam sebagai salah satu bagian dalam sistem pangngadareng, maka pranata-pranata sosial masyarakat Bone mendapat warna baru dan mulai sejalan dengan hukum Islam. Seiring dengan perkembangan zaman, sampai saat ini masyarakat Bone tetap mengintegrasikan nilai-nilai Islam dengan budaya loka dan peran muballigh di dalamnya tidak dapat dipisahkan. Tulisan ini mengkaji tentang bagaimana persepsi masyarakat terhadap kredibilitas muballigh STAIN Watampone dalam menyampaikan ceramah agama di Kota Watampone.

Item Type: Book Section
Subjects: 2X0 Islam dan Ilmu Sosial
2X7 Dakwah (Da'wah) Islam
Depositing User: IAIN BONE
Date Deposited: 21 Sep 2022 02:24
Last Modified: 21 Sep 2022 02:24
URI: http://repositori.iain-bone.ac.id/id/eprint/1304

Actions (login required)

View Item View Item